Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh media akar resam dan tanah PMK sertakomposisi yang terbaik dalam mempengaruhi pertumbuhan bibit Eucalyptus pellita di persemaianMetode peneitian yang digunakan mengunakan pola dasar Rancangan Acak Lengkap (RAL) denganperlakuan tunggal yaitu komposisi media tanam, meliputi S0 (akar resam tanpa tanah), S1 (akar resam40 gram dan tanah PMK 60 gram), S2 (akar resam 50 gram dan tanah PMK 50 gram), S3 (akar resam60 gram dan tanah PMK 40 gram), S4 (akar resam 70 gram dan tanah PMK 30 gram), S5 (akar resam80 gram dan tanah PMK 20 gram) dan S6 (akar resam 90 gram dan tanah PMK 10 gram). Hasilpenelitian berdasarkan analisis sidik ragam diketahui bahwa komposisi media akar resam dan tanahPMK tidak memberikan pengaruh yang signifikan terhadap pertumbuhan tinggi, diameter dan jumlahdaun bibit Eucalyptus pellita di persemain. Walaupun demikian, hasil pengamatan dan pengukuranmenunjukkan bahwa komposisi media tanam yang terbaik dalam mempengaruhi pertumbuhan bibitEucalyptus pellita di persemain adalah perlakuan S5 (perlakuan media akar resam 80 gr dan tanahPMK 20 gr).
Copyrights © 2022