Illuminate: Jurnal Teologi dan Pendidikan Kristiani
Vol 5, No 1 (2022): Juni 2022

Penerapan Teori Gestalt dalam Konseling Tentang Akar Pahit Luka Masa Lalu

Desi Kullin (Unknown)
Aji Restu Sauran (Institut Agama Kristen Negeri Toraja)



Article Info

Publish Date
30 Jun 2022

Abstract

Wounds in the past that cannot be released will be bitter roots that make a person trapped in the bitterness of the wounds of the past so that the individual is unable to reconcile himself with his past and release forgiveness. The purpose of this study is to describe gestalt theory in counseling about the bitter roots of past wounds. This research uses the Counseling Guidance Action Research (PTBK) approach. In dealing with the case of bitter roots past wounds are carried out in two cycles, namely I and II and as many as four meetings. The result of this study is that gestalt theory can be applied in solving cases of bitter root wounds of the past. Counseling conducted by this researcher showed that there were changes in the conseli before and after the application of gestalt theory in counseling related to the bitter roots of past wounds.Keywords: gestalt counseling, bitter roots, past wounds AbstrakLuka di masa lalu yang tidak mampu dilepaskan akan menjadi akar pahit yang membuat seseorang terperangkap dalam kepahitan dari luka di masa lalu sehingga individu tidak mampu mendamaikan diri dengan masa lalunya serta melepaskan pengampunan. Tujuan penelitian ini adalah untuk mendeskripsikan teori gestalt dalam konseling tentang akar pahit luka masa lalu. Penelitian ini menggunakan pendekatan Penelitian Tindakan Bimbingan Konseling (PTBK). Dalam menangani kasus akar pahit luka masa lalu dilakukan dalam dua siklus yaitu I dan II dan sebanyak empat kali pertemuan. Hasil penelitian ini ialah teori gestalt dapat diterapkan dalam penyelesaian kasus akar pahit luka masa lalu. Konseling yang dilakukan oleh peneliti ini menunjukkan bahwa adanya perubahan pada konseli sebelum dan sesudah penerapan teori gestalt dalam konseling terkait akar pahit luka masa lalu.Kata Kunci: konseling gestalt, akar pahit, luka masa lalu

Copyrights © 2022






Journal Info

Abbrev

illuminate

Publisher

Subject

Religion Education Languange, Linguistic, Communication & Media Other

Description

ILLUMINATE: Jurnal Teologi dan Pendidikan Kristiani merupakan terbitan berkala dari hasil penelitian Teologi dan Pendidikan Agama Kristen yang diterbitkan oleh Sekolah Tinggi Teologi Baptis Medan. Focus dan Scope penelitian Illuminate adalah: Teologi Biblikal (Perjanjian Lama dan Baru) Teologi ...