Jurnal PkM MIFTEK
Vol 1 No 1 (2020): Jurnal PkM MIFTEK

Kegiatan Kuliah Kerja Nyata Untuk Peningkatan Kemampuan TIK Masyarakat Pasirwangi Garut

Fitriani, Leni (Unknown)
Cahyana, Rinda (Unknown)
Tresnawati, Dewi (Unknown)
Mulyani, Asri (Unknown)



Article Info

Publish Date
31 Jan 2020

Abstract

Kuliah Kerja Nyata yang dilaksanakan oleh Sekolah Tingggi Teknologi Garut memfokuskan untuk lebih spesifik terhadap identifikasi dari beberapa program pelaksanaan pemberdayaan. Salah satu programnya adalah untuk meningkatkan kemampuan teknologi informasi dan komunikasi masyarakat desa Pasirwangi Kabupaten Garut. Masyarakat desa Pasirwangi masih kurang pengetahuannya tentang teknologi informasi dan komunikasi serta pemanfaatannya dalam kegiatan sehari-harinya. Kegiatan pengabdian kepada masyarakat dilaksanakan dengan tujuan untuk meningkatkan kemampuan masyarakat dalam pemanfaatan teknologi informasi dan komunikasi masyarakat di desa Pasirwangi sebagai tempat Kuliah Kerja Nyata. Kegiatan dilaksanakan melalui tahapan masukan, peyelesaian masalah, dan keluaran. Kegiatan dilaksanakan bersama pemerintah desa dan berhasil meningkatkan kemampuan teknologi informasi dan komunikasi masyarakat.

Copyrights © 2020






Journal Info

Abbrev

miftek

Publisher

Subject

Humanities Computer Science & IT Economics, Econometrics & Finance Languange, Linguistic, Communication & Media Social Sciences Other

Description

Jurnal PkM MIFTEK (Manusia, Infrastrukur, Informasi, dan Teknologi) mempublikasikan hasil Pengabdian kepada Masyarakat terkait penerapan ilmu pengetahuan dan teknologi dalam kegiatan pengembangan sumber daya manusia dan infrastruktur, serta pemanfaatan informasi dan teknologi yang dilaksanakan oleh ...