Jurnal Pembelajaran Fisika
Vol 7 No 1 (2018)

PENGARUH LKS DENGAN STRATEGI INKUIRI TERBIMBING BERBASIS PENALARAN TERHADAP KETERAMPILAN PENGAMBILAN KEPUTUSAN SISWA SMA PADA MATERI ENERGI TERBARUKAN

Maryani Maryani (Unknown)



Article Info

Publish Date
01 Mar 2018

Abstract

AbstrakPenelitian ini bertujuan untuk pengaruh LKS dengan strategi inkuiri terbimbing berbasis penalaranterhadap keterampilan pengambilan keputusan siswa SMA pada materi energi terbarukan. Penelitianini merujuk pada model pengembangan Kemp. Subjek penelitian adalah siswa kelas XII.Pengumpulan data dilakukan dengan teknik pengamatan, dokumentasi, angket, dan wawancara.Analisis data dilakukan dengan menggunakan analiss N-Gain. Hasil penelitian menunjukkan bahwaLKS dengan strategi inkuiri terbimbing berbasis penalaran dapat meningkatkan keterampilanpengambilan keputusan siswa SMA pada materi energi terbarukan.Kata Kunci: LKS, strategi inkuiri terbimbing berbasis penalaran, dan keterampilan pengambilankeputusan

Copyrights © 2018






Journal Info

Abbrev

JPF

Publisher

Subject

Earth & Planetary Sciences Education Environmental Science Physics Social Sciences

Description

Jurnal Pembelajaran Fisika (JPF) is a national peer-review and open access journal that publishes research papers covering physics, physics education, and natural science education. Jurnal Pembelajaran Fisika (JPF) publishes 4 editions in 1 volume per year. First published, volume 1 issue 1, as of ...