Jurnal Pengembangan Wiraswasta
Vol 24, No 2 (2022): JPW Edisi Agustus 2022

Inovasi Pemasaran Pariwisata Halal bagi Pengusaha

Menur Kusumaningtyas (Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Mahardhika Surabaya Universitas Airlangga)
Fanny Dwi Puspitasari (Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Mahardhika Surabaya)
Johni Harius Putranto (Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Mahardhika Surabaya)



Article Info

Publish Date
31 Aug 2022

Abstract

Tinjauan konseptual ini untuk mengeksplorasi peluang bisnis inovatif di industri wisata halal. Hasil temuan menunjukkan bahwa pariwisata halal memberikan prospek baru. Pendekatan yang digunakan dalam penelitian ini adalah dengan melakukan penilaian kritis dalam literatur pariwisata halal untuk mengeksplorasi peluang pemasaran inovatif bagi pengusaha. Studi ini memberikan kontribusi teoretis dan praktis baru dalam pariwisata halal dan kewirausahaan halal. Terobosan baru pariwisata halal terkait dengan platform digital dan tekologi baru yaitu virtual reality (VR) dan augmented reality (AR). Pengembangan dapat dilakukan melalui pemanfaatan platform digital, menjadikan milenial dan muslim wanita sebagai pasar sasaran, pengembangan kuliner halal dan penyediaan virtual reality dan augment reality tentang destinasi pariwisata halal.This conceptual review is to explore innovative business opportunities in the halal tourism industry. The findings show that halal tourism provides new prospects. The approach used in this study is to conduct a critical assessment in the halal tourism literature to explore innovative marketing opportunities for entrepreneurs. This study makes a new theoretical and practical contribution in halal tourism and halal entrepreneurship. The new breakthrough of halal tourism is related to new digital and technological platforms, namely virtual reality (VR) and augmented reality (AR). Development can be done through the use of digital platforms, making millennials and Muslim women as target markets, developing halal culinary and providing virtual reality and augment reality about halal tourism destinations.

Copyrights © 2022






Journal Info

Abbrev

jpw

Publisher

Subject

Economics, Econometrics & Finance Social Sciences

Description

Jurnal Pengembangan Wiraswasta is a national journal intended to develop entrepreneurship. This journal contains articles on various issues in the field of social sciences and humanities in the economic field. In particular, this journal raises various management issues related to entrepreneurship ...