JURNAL EDUCATION AND DEVELOPMENT
Vol 10 No 2 (2022): Vol. 10 No. 2. 2022

HASIL BELAJAR MAHASISWA JALUR PMP DENGAN SNMPTN JURUSAN PENDIDIKAN BIOLOGI

Nora Alisa Pulungan (Universitas Al wasliyah Labuhan Batu)
Tamin Ritonga (Institut Pendidikan Tapanuli Selatan)



Article Info

Publish Date
11 May 2022

Abstract

Penelitian yang dilakukan adalah penelitian deskriptif yang dilakukan untuk melihat perbandingan hasil belajar mahasiswa dari jalur pemanduan minat dan prestasi (PMP) dengan jalur seleksi nasional perguruan tinggi negeri (SNMPTN). Sampel penelitian sebanyak 93 mahasiswa UNIMED. Penelitian dilakukan di Universitas Negeri Medan, Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Jurusan Pendidikan Biologi. Dengan Teknik pengumpulan data dari mengumpulkan KHS mahasiswa dari semester I-IV dan menggunakan angket yang dijawab oleh mahasiswa. Data yang diperloleh dianalisis dengan uji t. Kemudian diperoleh hasil kesimpulan penelitian bahwa tidak terdapat perbandingan hasil belajar yang siginifikan anatara mahasiswa yang masuk melalui jalur PMP dengan SNMPTN. Dimana rata-rata IPK mahasiswa jalur PMP adalah 2.91 dan SNMPTN adalah 2.92.

Copyrights © 2022






Journal Info

Abbrev

ED

Publisher

Subject

Agriculture, Biological Sciences & Forestry Arts Humanities Computer Science & IT Education Languange, Linguistic, Communication & Media

Description

Jurnal Education and Development merupakan publikasi karya ilmiah dari hasil penelitian, pendidikan dan pengembangan ilmu pengetahuan, baik sosial, budaya dan lingkungan. Sebagai upaya untuk mewujudkan visi dan misi di Perguruan Tinggi. Jurnal Education and development mewadahi hasil pemikiran dan ...