Journal Of Communication Education
Vol 15, No 1 (2021): JOCE IP

PERAN STRATEGI PEMASARAN, ILMU MANAJEMEN DASAR DAN ORIENTASI PASAR DALAM NEGERI UNTUK MENINGKATKAN KINERJA UMKM

Yos Xavir (STIE INSAN PEMBANGUNAN)



Article Info

Publish Date
24 Feb 2021

Abstract

Yang menjadi tantangan UMKM dari sisi pemasaran adalah masih lemahnya pengetahuan dan akses pemasaran produk yang masih mengandalkan cara sederhana mouth to mouth (pemasaran dari mulut ke mulut) atau gethok tular.Upaya untuk meningkatkan kinerja sektor UMKM sudah dilakukan pemerintah dengan mengeluarkan berbagai dukungan dari sisi regulasi dan berbagai program insentif bagi UMKM, diantaranya keringanan pajak, bantuan permodalan dan pelatihan hingga anggarannya mencapai 123,46 trilyun di tahun 2021.Dengan demikian, penelitian ini menawarkan wawasan baru tentang bagaimana UMKM memanfaatkan teknologi internet dengan belajar online untuk pengembangan usaha dan dengan demikian meningkatkan kinerja pemasaran secara keseluruhan. Pelatihan untuk UMKM bisa juga diselenggarakan oleh perguruan tinggi secara daring melalui program kerjasama dengan instansi pemerintah terkait di pemda / pemkot.

Copyrights © 2021






Journal Info

Abbrev

joce-ip

Publisher

Subject

Humanities Decision Sciences, Operations Research & Management Economics, Econometrics & Finance Education Social Sciences

Description

Journal Of Communication Eduation (JOCE IP) diterbitkan oleh LPPM Universitas Insan Pembangunan merupakan keilmuan bidang Komunikasi, Pendidikan, Ekonomi, Manajemen dan Akuntansi . JOCE IP memuat tulisan-tulisan ilmiah mengenai hasil penelitian murni dan terapan di bidang Komunikasi, Pendidikan, ...