Scientia: Jurnal Hasil Penelitian
Vol. 6 No. 2 (2021): Scientia

Kewarganegaraan Non Muslim Dalam Fiqih Siyasah Dan Negara Bangsa : Persfektif Equality Before the Law: Non Muslim Citizenship in Fiqih Siyasah & Nation State: Equality Before the Law Persfective

Wildan, Mursyidul (Unknown)
Furziah, Furziah (Unknown)



Article Info

Publish Date
22 Nov 2022

Abstract

Tulisan ini bertujuan untuk mengetahui konsep kewarganegaraan non muslim dalam fiqih siyasah dan negara bangsa serta pengakuan-pengakuan terhadap hak-hak mereka. Tulisan ini merupakan studi kepustakaan dengan mengkaji berbagai literatur dan sumber bacaan baik buku maupun artikel mengenai konsep negara bangsa (nation state), prinsip equality before the law dan konsep fiqih siyasah tentang non muslim. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa konsep non muslim dalam fiqih siyasah yang membedakan warganegara non muslim dengan istilah dzimmi perlu pembacaan ulang. Konsep dzimmi didalam fiqih siyasah sudah tidak relevan diterapkan di rezim negara bangsa dewasa ini.

Copyrights © 2021






Journal Info

Abbrev

sci

Publisher

Subject

Religion Humanities Education Languange, Linguistic, Communication & Media Social Sciences Other

Description

Scientia: Jurnal Hasil Penelitian is a peer-reviewed, open access, and a scientific journal. It contains research studies with particular interest in: * Islamic Religious Research * Social and Humanities Research * Education Journal audiences are learned readers, researchers, policymakers, ...