Nautical: Jurnal Ilmiah Multidisiplin Indonesia
Vol. 1 No. 4 (2022): Nautical: Jurnal Ilmiah Multidisiplin Indonesia

Sanitasi lingkungan pesisir di Pantai Gudang Garam Desa Kota Pari Serdang Bedagai

Azijah Nur Ismail Berutu (Universitas Islam Negeri Sumatera Utara)
Susilawati Susilawati (Universitas Islam Negeri Sumatera Utara)



Article Info

Publish Date
25 Jul 2022

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk memberikan informasi mengenai hygiene dan sanitasi lingkungan di wilayah pesisir. Jenis penelitian adalah penelitian kualitatif untuk memperoleh jawaban secara rinci dan mendalam mengenai hygiene dan sanitasi lingkungan informan dalam peneliti ini adalah salah satu warga pengelola pantai tersebut. Berdasarkan wawancara dan survey yang kami lakukan dalam pelaksanaan higiene sanitasi lingkungan pesisir pantai yang didapatkan bahwa kebijakan kampung tentang higiene sanitasi  lingkungan pesisir pantai secara khusus belum ada, pengembangan kegiatan berbasis kesehatan lingkungan belum ada, dan pengelolaan sarana dan prasarana sanitasi lingkungan belum optimal.  Kesimpulannya higiene sanitasi lingkungan belum optimal dan diperlukan adanya kebijakan dari pemerintah maupun dari masyarakat pengelola pantai itu sendiri untuk mengoptimalkan dan meningkatkan hygiene dan sanitasi lingkungan di wilayah pesisir pantai.

Copyrights © 2022






Journal Info

Abbrev

nautical

Publisher

Subject

Religion Humanities Computer Science & IT Education Engineering

Description

1. Humanities and social sciences 2. Contemporary political science 3. Education science 4. Religion and philosophy 5. engineering science 6. Business and economy 7. cooperative 8. technology 9. HR Development 10. Design and media ...