Jurnal Ekonomi, Manajemen, Bisnis dan Akuntansi (JEMBA)
Vol. 1 No. 4: Juli 2022

THE EFFECT OF STORE ATMOSPERE AND WORD OF MOUTH ON PURCHASE DECISION AT SAKOLA

Diana Leli Indratno (STIE Isti Ekatana Upaweda, Yogyakarta)
Lalu Supardin (Universitas Sarjanawiyata Tamansiswa)



Article Info

Publish Date
25 Jul 2022

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh store atmosphere dan word of mouth terhadap keputusan pembelian di SAKOLA. Reponden dalam penelitian ini adalah konsumen SAKOLA di Yogyakarta. Jumlah responden dalam penelitian ini sebanyak 100 responden. Pengambilan sampel dilakukan dengan teknik purposive sampling. Penelitian ini menggunakan teknik analisis regresi linier berganda dengan SPSS sebagai alat analisis. Hasil uji regresi linier berganda menunjukkan bahwa: (1) Store atmosphere secara parsial berpengaruh signifikan terhadap terhadap keputusan pembelian di SAKOLA. (2) Word of mouth secara parsial berpengaruh signifikan terhadap terhadap keputusan pembelian di SAKOLA. (3) Store atmosphere dan word of mouth secara simultan berpengaruh signifikan terhadap terhadap keputusan pembelian di SAKOLA

Copyrights © 2022






Journal Info

Abbrev

JEMBA

Publisher

Subject

Economics, Econometrics & Finance

Description

JEMBA for Jurnal Ekonomi, Manajemen, Bisnis dan Akuntansi, published by Bajang Institute. Published in two formats, print and online, both of which are published six times in one year. The scope of the journal studies broadly includes: Economy, Management, Business and ...