ABDI SABHA (Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat)
Vol. 3 No. 3 (2022): Oktober

Edukasi Penerapan Digital Marketing Bagi Pengarajin UMKM Batik

Irma Christiana (Universitas Muhammadiyah Sumatera Utara)
Linzzy Pratami putri (Universitas Muhammadiyah Sumatera Utara)
Rezza Asmara Putra (Universitas Muhammadiyah Sumatera Utara)



Article Info

Publish Date
17 Jun 2022

Abstract

Perkembangan teknologi di era digital ini memberikan banyak manfaat dan kemudahan dalam dunia ekonomi. Baik dalam perusahaan-perusahaan telah banyak menerapkan dan mengikuti era ini dengan memanfaatkan teknologi digital sebagai salah satu strategi untuk memajukan bisnisnya. Tujuan dari adanya kegiatan ini ialah sebagai sarana untuk memberikan solusi terhadap para pelaku usaha mikro, kecil, dan menengah(UMKM) batik untuk bisa mengikuti era digital demi dapat bersaig dengan bisnis dan perusahaan. Manfaat kegiatan ini untuk memberikan motivasi bagi para pelaku usaha batik untuk bisa mengikuti perkebangan zaman untuk memasarkan produknya melalui media digital atau E-Commerce. Kegiatan sosialisasi ini saya lakukan di lingkungan Desa Tanjung Rejo Dusun XIV untuk edukasi yang mengajarkan untuk bisa mengukuti era digital dan menerapkannya dalam usaha mereka di desa.

Copyrights © 2022






Journal Info

Abbrev

jas

Publisher

Subject

Religion Arts Humanities Education Social Sciences

Description

ABDI SABHA (Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat) was published by the Center for Research and Development Indonesia (CERED Indonesia) in February, June and October this year. ABDI SABHA aims to disseminate information on scientific papers related to community service activities by academics and ...