Formosa Journal of Multidisciplinary Research (FJMR)
Vol. 1 No. 3 (2022): July 2022

Kurikulum Integratif Multidisipliner Model Twin-Towers Sebagai Pijakan Internasionalisasi Program Studi Pendidikan Agama Islam Dan Terwujudnya World Class University

Imam Syafi'i (Universitas Islam Negeri Sunan Ampel Surabaya)
Muhamad Nur Lutfi Ainul Izzi (Universitas Islam Negeri Sunan Ampel Surabaya)
Muhammad Fatih Billah (Universitas Islam Negeri Sunan Ampel Surabaya)
Hastik Oktavikanur Rahmawati (Universitas Islam Negeri Sunan Ampel Surabaya)
Moch. Agung Lukman Septiansyhah (Universitas Islam Negeri Sunan Ampel Surabaya)
Ali Mustofa (Universitas Islam Negeri Sunan Ampel Surabaya)



Article Info

Publish Date
29 Jul 2022

Abstract

Penelitian merupakan penelitian kualitatif dan bertujuan untuk mengetahui bagaimana model kurikulum integratif multidisipliner model twin towers yang dijadikan pijakan dalam upaya internasionalisasi oleh program studi Pendidikan Agama Islam hingga akan terwujudnya World Class University oleh UIN Sunan Ampel Surabaya. Penelitian ini dilakukan di Porgram Studi Pendidikan Agama Islam, Fakultas Tarbiyah dan Keguruan UIN Sunan Ampel Surabaya. Pengambilan data pada penelitian ini dilakukan dengan tiga cara yakni observasi, wawancara dan dokumentasi. Sedangkan teknik analisis data dilakukan dengan mulai dari reduksi data, penyajian data, dan penarikan kesimpulan. Adapun hasil dari penelitian ini mengungkapkan bahwa program studi PAI telah memasukkan kurikulum integrasi berdasarkan orientasi integratif multidisipliner twin towers kedalam kurikulum KKNI yang dikolaborasikan sebagai upaya internasionalisasi program studi dan akan menjadikan langkah terwujudnya World Class University.

Copyrights © 2022






Journal Info

Abbrev

fjmr

Publisher

Subject

Civil Engineering, Building, Construction & Architecture Computer Science & IT Decision Sciences, Operations Research & Management Education Social Sciences

Description

Formosa Journal of Multidisciplinary Research (FJMR) is a multidisciplinary journal published by Formosa Publisher. Formosa Journal of Multidisciplinary Research (FJMR) is published every month (monthly). Formosa Journal of Multidisciplinary Research (FJMR) is a peer reviewed, open access, and ...