EPIGRAM (e-journal)
Vol 19 No 1 (2022): Epigram Volume 19 Nomor 1 Tahun 2022

POLA PASAR TENAGA KERJA BIDANG GRAFIKA

Endang Yuniarti (Politeknik Negeri Jakarta)
Heribertus Rudi Kusumantoro (Politeknik Negeri Jakarta)



Article Info

Publish Date
30 Apr 2022

Abstract

Inovasi merupakan kunci utama dalam perkembangan ekonomi. Tren industri mulai menggunakan mesin otomatis. Dampak  pengangguran sangat berpengaruh terhadap pertumbuhan ekonomi menjadi tidak stabil. Untuk itu, perlu terjalinnya “link and match” antara industri dan dunia pendidikan Perguruan Tinggi sebagai penyedia tenaga kerja penting melakukan kajian untuk menghadapi tantangan tersebut. Pada studi kasus kali ini adalah industri printing (grafika). Tujuan penelitian ini adalah adalah mengetahui indikator yang valid dan reliable pada pasar tenaga kerja di Industri Percetakan Jabodetabek. Metode yang digunakan penelitian ini adalah  analisis multivariate menggunakan cluster analysis. Pengumpulan data dilakukan menggunakan wawancara dan kuesioner dengan responden adalah industri printing. Adapun aspek yang diukur sesuai dengan key indicators of Labour Market (KILM) edisi 9 oleh ILO.  Hasil penelitian menunjukan terdapat 3 cluster industri dengan karakteristik masing-masing yang dapat diinterprestasikan menjadi cluster introduction, growth dan mature.

Copyrights © 2022






Journal Info

Abbrev

epigram

Publisher

Subject

Arts Humanities Education Languange, Linguistic, Communication & Media Social Sciences

Description

EPIGRAM (e-journal) publishes research articles that have never been published by other scientific journals or magazines. EPIGRAM (e-journal) only contains research articles / original research articles in the fields of linguistics, social science, culture, and ...