Terdapat perbedaan hasil belajar peserta didik yang menggunakan metode pembelajaran Student Facilitator and Explaining pada pengukuran awal (pretest) dengan pengukuran akhir (posttest).Terdapat perbedaan hasil belajar peserta didik yang menggunakan metode pembelajaran konvensional pada pengukuran awal (pretest) dengan pengukuran akhir (posttest).Terdapat perbedaan hasil belajar peserta didik yang menggunakan metode pembelajaran kooperatif tipe Student Facilitator and Explaining denganĀ yang menggunakan metode pembelajaran konvensional pada pengukuran akhir (posttest). Hasil belajar yang diperoleh oleh peserta didik yang menggunakan metode SFAE lebih tinggi dibandingkan dengan peserta didik yang menggunakan metode konvensional.
Copyrights © 2022