Jurnal Ilmiah Wahana Pendidikan
Vol 7 No 2 (2021): Jurnal Ilmiah Wahana Pendidikan

Kompetensi Pedagogik Guru Pendidikan Agama Kristen dalam Meningkatkan Keaktifan Siswa

Agnes Relly Poluan (Unknown)
Sylvana Talangamin (Unknown)



Article Info

Publish Date
02 Apr 2021

Abstract

Penelitian ini merupakan penelitian yang menggunakan metode kualitatif dan bertujuan untuk mengetahui kompetensi pedagogik guru PAK dalam perencanaan pembelajaran, proses pembelajaran dan dalam meningkatkan keaktifan belajar siswa di SMP PGRI Tumaluntung. Teknik pengumpulan data dilakukan melalui observasi, wawancara dan studi dokumentasi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa: guru yang mengajar PAK di SMP PGRI Tumalutung kurang dalam hal menguasai kompetensi pedagogik sehingga keaktifan siswa juga terbilang kurang aktif dalam proses pembelajaran. Dari hasil penelitian tersebut, maka direkomendasikan untuk guru PAK harus terus berupa mengembangkan diri untuk meningkatkan keaktifan belajar siswa dengan belajar mandiri terkait keilmuan PAK dan mengikuti pelatihan yang ada supaya guru lebih kreatif dalam proses kegiatan belajar berlangsung guna meningkatkan keaktifan belajar sehingga pembelajaran lebih efektif dan efisien

Copyrights © 2021






Journal Info

Abbrev

JIWP

Publisher

Subject

Religion Education Social Sciences Other

Description

Jurnal Ilmiah Wahana Pendidikan (JIWP) Diterbitkan sebagai upaya untuk mempublikasikan hasil-hasil penelitian dan temuan di bidang pendidikan . Jurnal ini terbit 4 bulanan, yaitu bulan April, Agustus dan Desember. *Ruang Lingkup* Memuat hal kajian, analisis, dan penelitian tentang perancangan, ...