Tarbiyah bil Qalam : Jurnal Pendidikan Agama dan Sains
Vol. 6 No. 1 (2022): Vol VI. Edisi I

PENGARUH PERMAINAN TRADISIONAL TERHADAP KEMAMPUAN MOTORIK KASAR ANAK KELOMPOK B DI TK DIPONEGORO ASAM JAWA

Soybatul Aslamiah Ritonga (STIT Al-Bukhary Labuhanbatu)
Ade Irmayani Pasaribu (Mahasiswa PIAUD STIT AL-BUKHARY LABUHANBATU)



Article Info

Publish Date
11 Dec 2022

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh PermainanTradisional terhadap kemampuan Motorik Kasar Anak di TK Kelompok B AsamJawa. Penelitian ini dilakukan di TK Diponegoro Asam Jawa Tahun Pelajaran2021/2022. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode quasieksperimen dengan desain penelitian Nonequivalent Control Group Design.Subjek dalam penelitian ini adalah berjumlah 35 anak terdiri dari 17 anakuntuk kelompok eksperimen 1 dan 18 anak untuk kelas eksperimen 2. Teknikpengumpulan data berupa instrument non tes kemampuan motorik kasar anak.Teknik analisis data yang digunakan dalam penelitian ini adalah uji deskripsidata, uji normalitas, uji homogenitas, dan uji hipotesis. Berdasarkan ujihipotesis yakni Paired Sample t-Test dapat dilihat bahwa taraf sig. (2-tailed)sebesar 2,578, dengan 2,578>0,05, maka Ho ditolak dan Ha diterima. Sehinggadapat disimpulkan bahwa rata-rata kemampuan motorik kasar anak denganmenggunakan permainan tradisional engklek lebih tinggi (87,18) dari rata-ratakemampuan motorik kasar anak dengan menggunakan permainan tradisionallompat tali (84,89). Dengan demikian permainan tradisional berpengaruhterhadap kemampuan motorik kasar anak Kelompok B di TK Diponegoro AsamJawa

Copyrights © 2022






Journal Info

Abbrev

TBQ

Publisher

Subject

Education Other

Description

Tarbiyah bil Qalam : Jurnal Pendidikan Agama dan Sains adalah Jurnal yang di kelolah oleh Sekolah TInggi Ilmu Tarbiah Al Bukhary Labuhanbatu menawarkan forum interdisipliner untuk publikasi artikel penelitian asli yang ditinjau oleh rekan sejawat, berkontribusi, dan diundang dengan kualitas terbaik ...