Journal of Applied Management Research
Vol 2, No 2 (2022)

Pengaruh Persepsi Dukungan Organisasi Terhadap Kinerja Karyawan Dengan Keterikatan Karyawan Sebagai Variabel Mediasi

Shofia Amin (Universitas Jambi)
Ida Rusmita (Universitas Jambi)
Rohman Wilian (Universitas Jambi)



Article Info

Publish Date
30 Dec 2022

Abstract

PeneIitian ini bertujuan mengkaji dan membuktikan pengaruh persepsi dukungan organisasi terhadap kinerja karyawan melaIui keterikatan karyawan. Data dikumpulkan menggunakan survei kuesioner kepada 34 responden dan analisis data dengan menggunakan program smartPLS 3.3.9. HasiI peneIitian ini menunjukan bahwa Persepsi dukungan organisasi berpengaruh positif tetapi tidak signifikan terhadap kinerja karyawan, persepsi dukungan organisasi berpengaruh positif signifikan terhadap keterikatan karyawan, keterikatan karyawan berpengaruh positif signifikan terhadap kinerja karyawan dan keterikatan karyawan mampu memediasi secara positif signifikan pengaruh persepsi dukungan organisasi terhadap kinerja. OIeh karena itu disarankan perusahaan dapat memberikan penghargaan maupun menciptakan lingkungan kerja yang baik agar dapat meningkatkan kinerja karyawan, yang dapat dilakukan melalui meningkatkan rasa keterikatan karyawan terhadap perusahaan. 

Copyrights © 2022






Journal Info

Abbrev

jamr

Publisher

Subject

Decision Sciences, Operations Research & Management Economics, Econometrics & Finance Environmental Science Industrial & Manufacturing Engineering

Description

Journal of Applied Management Research is an electronic journal that focuses on the study of applied management. Topics published in this journal may pay attention, but are not limited to: Applied management study, including marketing management, human resource management, financial management, and ...