Jurnal Pendidikan dan Konseling
Vol. 5 No. 1 (2023): Jurnal Pendidikan dan Konseling

Klasifikasi Tasawuf: Amali, Falsafi, Akhlaki

Rafli Kahfi (Universitas Islam Negeri Sumatera Utara)
Siti Nur Aisyah (Universitas Islam Negeri Sumatera Utara)
Hijriyah Hijriyah (Universitas Islam Negeri Sumatera Utara)
Dwi Rizki Nabila Nasution (Universitas Islam Negeri Sumatera Utara)



Article Info

Publish Date
17 Jan 2023

Abstract

Sejarah perkembangan tasawuf semakin memasuki memasuki ranah dimana manusia harus menyesuaikan diri dengan perkembangan zaman. Oleh karenanya diperlukan adanya metode baru di dalam penyampaian dan pengimplementasian nilai-nilai yang terdapat didalam tasawuf. Salah satu di antaranya tasawuf amali menekankan kepada perilaku yang baik, maka pada tasawuf ini diharapkan dapat menata kehidupan manusia dan menunjukkan jalan kepada Tuhan. Maka dari itu timbul pertanyaan apa sajakah klasifikasi ilmu tasawuf? Hal ini bertujuan untuk mengetahui apa sajakah klasifikasi akhlak tasawuf yang dikatakan berperan penting dalam kehidupan. Penelitian ini dilakukan dengan menggunakan metode kajian pustaka. Dari hasil penelitian ini dapat disimpulkan bahwa tasawuf dengan klasifikasinya tasawuf ‘amali, tasawuf falsafi, dan tasawuf akhlaqi, merupakan bagian dari syari’at Islam yang memfokuskan ajarannya pada penyucian jiwa guna mencapai berperilaku baik, kedekatan, kecintaan, atau kesatuan dengan Allah swt.

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

jpdk

Publisher

Subject

Education Languange, Linguistic, Communication & Media Mathematics Other

Description

Jurnal Pendidikan dan Konseling merupakan wadah bagi para peneliti untuk mengembangkan kompetensinya dalam bidang penelitian dan pengabdian kepada masyarakat. Adapun scope jurnal ini berkaitan dengan pendidikan, sosial sains dan konseling. Jurnal ini terbit enam kali dalam setahun, yaitu pada bulan ...