Penelitian ini berawal tanggapan siswa terhadap pembelajaran dikelas masih terlalu rendah. Siswa yang bertanya, menanggapi dan mengemukakan gagasan dalam proses pengajaran pelajaran IPA masih terbilang rendah. Salah satu upaya untuk mengatasi masalah tersebut adalah dengan menggunakan Constructivist Learning Approach dalam pembelajaran. Tujuan penelitian ini adalah Mendeskripsikan peningkatan hasil belajar siswa dalam pembelajaran IPA di kelas IV SDN 11 Gadut Kec Tilatang Kamang dengan menerapkan Constructivist Learning Approach. Metode Penelitian ini merupakan penelitian action research classroom atau PTK yang dilaksanakan dua siklus. nformasi penelitian dikumpulkan melalui tanggapan siswa terhadap pertanyaan kelas dan kinerja mereka pada penilaian terkait .Hasil penelitian menunjukkan bahwa hasil belajar siswa meningkat sebesar 10,25% antara siklus I dan II.Kesimpulan: Hasil belajar siswa dapat meningkat dengan menggunakan Pendekatan Pembelajaran Konstruktivis
Copyrights © 2022