JURNAL MANAJEMEN
Vol 14, No 1 (2022): Maret

Pengaruh pemimpin, budaya organisasi, efikasi diri, dan stabilitas emosional terhadap kinerja karyawan

Agnes Damayanti (Unknown)
Jajuk Herawati (Fakultas Ekonomi Universitas Sarjanawiyata Tamansiswa, Yogyakarta.)
Ignatius Soni Kurniawan (Fakultas Ekonomi Universitas Sarjanawiyata Tamansiswa, Yogyakarta.)



Article Info

Publish Date
11 Mar 2022

Abstract

Penelitian ini memiliki tujuan untuk mengetahui pengaruh pemimpin, budaya organisasi, efikasi diri, dan stabilitas emosional terhadap kinerja karyawan. Populasi yang digunakan dalam penelitian ini adalah pada karyawan bagian produksi CV. Karya Bintang Abadi Yogyakarta. Kuesioner didistribusikan secara accidental sampling pada sampel sebanyak 46 responden. Data primer dikumpulkan menggunakan kuesioner. Teknik analisis data menggunakan analisis regresi linear berganda. Hasil dalam penelitian ini menyatakan bahwa pemimpin, budaya organisasi, dan stabilitas emosional secara parsial berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja karyawan. Efikasi diri tidak berpengaruh signifikan terhadap kinerja karyawan.

Copyrights © 2022






Journal Info

Abbrev

JURNALMANAJEMEN

Publisher

Subject

Economics, Econometrics & Finance Other

Description

JURNAL MANAJEMEN is a scientific journal in the field of management published twice a year (in January & July). ...