EDUKATIF : JURNAL ILMU PENDIDIKAN
Vol 5, No 1 (2023): February

Pengembangan Video Ikatan Kimia Dengan Pendekatan Multipel Representasi Untuk Mengatasi Miskonsepsi

Fitriani Fitriani (Universitas Tanjungpura, Indonesia)
Erlina Erlina (Universitas Tanjungpura, Indonesia)
Husna Amalya Melati (Universitas Tanjungpura, Indonesia)
Rini Muharini (Universitas Tanjungpura, Indonesia)
Ira Lestari (Universitas Tanjungpura, Indonesia)



Article Info

Publish Date
02 Feb 2023

Abstract

Penelitian ini bertujuan menentukan kelayakan video ikatan kimia dengan pendekatan multipel representasi yang dikembangkan. Metode dalam penelitian ini yaitu Research and Development (R&D) dan menggunakan model pengembangan ADDIE. Subjek dalam penelitian ini yaitu video ikatan kimia dengan teknik pengumpulan data yaitu komunikasi tidak langsung dan teknik pengukuran yang berupa instrumen angket kelayakan. Teknik analisis data yang digunakan secara deskriptif kualitatif. Hasil penilaian kelayakan dari penelitian ini menunjukan bahwa video yang dikembangkan ditinjau berdasarkan aspek materi mendapat persentase sebesar 86%, aspek bahasa sebesar 92% dan  aspek media sebesar 95%. Maka berdasarkan dari hasil penelitian ini dapat diambil kesimpulan bahwa video yang dikembangkan sangat layak dan dapat diujicobakan

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

Publisher

Subject

Education Mathematics Social Sciences

Description

Fokus dan scope Edukatif: Jurnal Ilmu Pendidikan meliputi hasil kajian ilmiah di bidang pendidikan baik yang dilakukan oleh guru, dosen maupun peneliti independent. Kajian tersebut meliputi, filsafat pendidikan, psikologi pndidikan, bimbingan dan konseling pendidikan, metodologi pendidikan, analisis ...