JURNAL PENDIDIKAN TAMBUSAI
Vol. 7 No. 1 (2023): April 2023

Validitas E-Handout pada Materi Keanekaragaman Hayati Kelas X SMA

Annisa Annisa (Program Studi Pendidikan Biologi, Universitas PGRI Sumatera Barat)
Siska Nerita (Program Studi Pendidikan Biologi, Universitas PGRI Sumatera Barat)
Elza Safitri (Program Studi Pendidikan Biologi, Universitas PGRI Sumatera Barat)



Article Info

Publish Date
07 Jan 2023

Abstract

Penelitian ini dilatarbelakangi karena belum adanya pembuatan atau penggunaan bahan ajar mandiri berbasis elektronik disekolah. Dengan berkembangnya zaman, bahan ajar yang diciptakan harus disesuaikan. Tujuan penelitian ini adalah untuk menghasilkan E-handout yang valid pada materi keanekaragaman hayati kelas X SMA. penelitian ini menggunakan model 4-D (Define, Design, Development, dan Dissemination). Hasil validitas yang di dapatkan dari penelitian yaitu sangat valid (90,88%) yang ditinjau dari aspek isi, kebahasaan, didaktik, dan kegrafikan. Maka dapat disimpulkan bahwa E-handout yang dihasilkan sudah sangat valid.

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

jptam

Publisher

Subject

Social Sciences

Description

Jurnal Pendidikan Tambusai is Jurnal Electronic which contains the results of research and literature studies related to the field of education, including; regulation of education, learning activities, learning strategies, teacher professionalism, students, education and education personnel, issues ...