Seminar Nasional Aplikasi Iptek (SINAPTEK)
Vol 4 (2021): PROSIDING SINAPTEK

PENDAMPINGAN MANAJEMEN PENGETAHUAN TERHADAP SUNSHINE ICE COFFEE DESA TIBUBENENG KABUPATEN BADUNG

Ni Putu Juniantari (Unknown)
Feby Wulandari (Unknown)
Ni Made Sindi Asih (Unknown)
I Gusti Ngurah Krisna (Unknown)
Putu Chris Susanto (Unknown)



Article Info

Publish Date
12 Feb 2022

Abstract

ABSTRAK/ ABSTRACTSunshine Ice Coffee berada di Jalan Padonan, desa Tibubeneng, Kabupaten badungmerupakan sebuah usaha kedai kopi yang menjual berbagai minuman coffee yangmemiliki tiga orang karyawan yang dipimpin oleh Bapak Rai dan Bapak DimasSatya Aryoga. Sunshine ice coffee mengalami permasalahan terhadap pegawaiyang baru karena disana belum ada SOP, untuk mengantisipasi dan memudahkanpegawai baru maka dibuat Standar Operasional Prosedur Sunshine Ice Coffee.Metode yang digunakan adalah pendampingan, dengan tujuan menganalisis usahauntuk mengetahui kendala yang dihadapi oleh mitra, memberikan dampingan kemitra terkait siklus manajemen pengetahuan (SECI), dan meningkatkanperkembangan usaha. Kemudian, terkait cara pemasaran kedai kopi di tengahpandemi Covid-19 adalah optimalisasi strategi dalam digital marketing di sosialmedia, tetap menjaga kepercayaan konsumen, dan tetap mempertahankan mutuproduk serta menjaga tingkat kehigienisan produk yang dijual.Kata kunci: pendampingan usaha, manajemen pengetahuan, SOP, kedai kopi, pegawai

Copyrights © 2021






Journal Info

Abbrev

SINAPTEK

Publisher

Subject

Agriculture, Biological Sciences & Forestry Computer Science & IT Education Health Professions Social Sciences

Description

Prosiding SINAPTEK adalah forum ilmiah bagi dosen untuk memublikasikan hasil kegiatan pengabdian kepada masyarakat dalam mengimplementasikan pengetahuan, inovasi, dan aplikasi teknologi tetap guna yang berdampak nyata. Wadah berbagi pengetahuan, best practices, serta inspirasi bagi para akademia, ...