Zadama: Jurnal Pengabdian Masyarakat
Vol 1 No 1 (2022): Zadama: Jurnal Pengabdian Masyarakat

Sosialisasi Prosedur Pelaksanaan Magang 1 Di Sekolah Terhadap Mahasiswa Peserta Magang 1 Program Studi Pendidikan Teknik Bangunan

Adrianus Zega (Universitas Nias)



Article Info

Publish Date
05 Aug 2022

Abstract

Program Pengabdian Pada Masyarakat yang dilakukan kepada mahasiswa peserta magang 1 Program Studi Pendidikan Teknik Bangunan bertujuan agar mahasiswa berlatih membiasakan diri dengan keadaan dan tuntutan sekolah dalam rangka mencapai suatu proses pembelajaran yang efektif dan efesien yang bermuara pada capaian prestasi siswa yang berkualitas sesuai yang diamanatkan di dalam kurikulum Nasional. Dengan dilaksanakannya ceramah tersebut diharapkan mahasiswa mampu mengetahui prosedur pelaksanaan magang di sekolah lokasi magang. Hasil pelaksanaan pengabdian secara umum sudah berjalan dengan baik yang diikuti oleh 18 orang mahasiswa program studi pendidikan Teknik Bangunan.

Copyrights © 2022






Journal Info

Abbrev

journal

Publisher

Subject

Civil Engineering, Building, Construction & Architecture Computer Science & IT Economics, Econometrics & Finance Education Public Health

Description

Journal ZADAMA is a high quality open access peer reviewed research journal that is published by PT. Marosk Zada Cemerlang. This journal is published periodically three times a year in July, November and February. Zadama: Jurnal Pengabdian Masyarakat provides a platform that welcomes and ...