JURNAL PENDIDIKAN TAMBUSAI
Vol. 7 No. 1 (2023): April 2023

Tinjauan Tentang Manajemen Kolam Renang Wirasakti Kupang

Julian Jeminel Leko (Program Studi Pendidikan Jasmani Kesehatan dan Rekreasi, Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, Universitas Kristen Artha Wacana)



Article Info

Publish Date
16 Apr 2023

Abstract

Perkembangan sekarang ini ditinjua dari berbagai aspek pengelolaan tidak terlepas dari kegiatan atau aktivitas gerak, olahraga menjadi kebutuhan manusia untuk eksistensi diri. Secara prinsip manusia membutuhkan gerak yang terarah, tetapi untuk memenuhinya membutuhkan media yang berupa sarana dan prasarana. Penelitian bertujuan mengetahui bagaimana manajemen kola, renang Wirasakti Kupang. Pemanfaatan kolam renang Wirasakti Kupang saat ini yang tidak hanya digunakan sebagai sarana rekreasi tetapi dengan berbagai aktivitas didalamnya, Metode penelitian deskriptif jenis survei menggunakan pendekatan deskriptif kualitatif naturalistik teknik pengumpulan data yaitu observasi, wawancara dan dokumentasi dan menarik kesimpulan. Pengelolan kolam Wirasakti Kupang dibuktikan dengan berbagai kebutuhan selain digunakan sebagai tempat sarana rekreasi, dapat juga digunakan sebagai tempat sarana dari berbagai kalangan sesuai kebutuhan, pengelolaan kolam renang Wirasakti Kupang sebagai tempat sarana rekreasi dapat juga digunakan sebagai tempat sarana olahraga prestasi dan olahraga pendidikan.

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

jptam

Publisher

Subject

Social Sciences

Description

Jurnal Pendidikan Tambusai is Jurnal Electronic which contains the results of research and literature studies related to the field of education, including; regulation of education, learning activities, learning strategies, teacher professionalism, students, education and education personnel, issues ...