Prosiding Seminar Riset Mahasiswa
Vol 1, No 1: Maret 2023

ANALISIS TINGKAT PENERIMAAN PENGUNA APLIKASI LIVIN BY MANDIRI MENGGUNAKAN METODE TECHNOLOGY ACCEPTANCE MODEL (TAM) STUDI KASUS UNIVERSITAS BINA INSAN LUBUKLINGGAU

Ndaru, Rere Ingga Dewa (Unknown)
Karman, Joni (Unknown)
Alamsyah, Muhammad Nur (Unknown)



Article Info

Publish Date
09 Jan 2024

Abstract

Kemajuan teknologi informasi, khususnya internet, memberikan dampak positif dan kemudahan dalam berbagai aktivitas sehari-hari. Hal ini terlihat pada munculnya berbagai bisnis online yang mengandalkan kecanggihan teknologi internet. Bank Mandiri memanfaatkan teknologi internet dengan menyediakan aplikasi mobile banking resmi bernama Livin By Mandiri untuk mempermudah customer dalam melaksanakan transaksi perbankan secara online. Aplikasi Livin by Mandiri mengintegrasikan semua jenis rekening, termasuk tabungan, pinjaman personal, dan kartu kredit, serta terhubung dengan ekosistem digital lainnya seperti e-wallets. Metode Technology Acceptance Model (TAM) digunakan dalam analisis ini. Dengan Livin by Mandiri, nasabah dapat melakukan pembayaran dan transfer dengan satu aplikasi sajaKeyword: kemajuan teknologi; technology acceptance model (TAM).; APP livin by mandiri e-bangking; e-wallets; mobile banking.

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

serima

Publisher

Subject

Computer Science & IT Education

Description

Seminar Riset Mahasiswa (SERIMA) adalah seminar nasional yang diikuti oleh para mahasiswa berisi riset/penelitian yang telah dikerjakan selama mejadi mahasiswa baik berupa skripsi, tugas akhir mahasiswa, proyek kelompok mahasiswa, kerja praktek, asisten peneiliti dosen atau bentuk kegiatan riset ...