Literaksi: Jurnal Manajemen Pendidikan
Vol. 1 No. 02 (2023): Literaksi: Jurnal Manajemen Pendidikan

Kolaborasi dan Orkestrasi: Instrumentasi Berkarya di Era Modern

Janet Fransisca Maria Maria (Universitas Insan Pembangunan Indonesia, Indonesia)
Masduki Asbari (Universitas Insan Pembangunan Indonesia, Indonesia)
Dina Septiana Sari (Universitas Islam Syekh Yusuf Tangerang, Indonesia)
Ahmad Sidik (Universitas Muhammadiyah Tangerang, Indonesia)



Article Info

Publish Date
28 May 2023

Abstract

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk memahami tentang pentingnya kolaborasi di era modern dari channel youtube Rehnald kasali News yang berjudul“Kolaborasi Cara Baru dalam Berkarya”. Pada studi ini peneliti menggunakan metode kualitatif deskriptif dengan melakukan simak catat karena sumber data yang diperoleh dengan menyimak narasi lisan. Hasil studi ini menjelaskan bahwa kolaborasi menjadi sangat penting dikarenakan pada dasarnya manusia tidak dapat hidup sendiri dan memerlukan bantuan orang lain. Dengan kata lain manusia perlu berkolaborasi baik di kehidupan sosial maupun ruang lingkup suatu perusahaan. Dengan adanya kolaborasi kita dapat menciptakan berbagai evolusi dan inovasi baru di era digital. Kita dapat menciptakan peluang dan lapangan kerja yang lebih banyak. Dengan adanya kolaborasi kita mendapat berbagai experience dan pengalam yang menarik.

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

jmp

Publisher

Subject

Mathematics Social Sciences Other

Description

Literaksi: Jurnal Manajemen Pendidikan adalah Jurnal jurnal peer-review yang diterbitkan oleh Yayasan Aya Sophia Indonesia pada tahun 2022. Kami menerbitkan makalah penelitian asli, artikel review dan studi kasus berfokus pada pengembangan ilmu pengetahuan, pendidikan dan kemanusiaan, tidak terbatas ...