Prosiding Seminar Nasional Pascasarjana
Vol. 3 No. 1 (2020)

Bimbingan Karir Untuk Sekolah Kejuruan

Abdur Rachman Yusuf (Unknown)
Khanzas Azizah Aba Karend (Unknown)



Article Info

Publish Date
12 Feb 2021

Abstract

Upaya peningkatan keterkaitan sinergi pendidikan dengan permintaan serta kebutuhan masyarakatdan tantangan masyarakat global melalui pendidikan kejuruan dengan menyiapkan lulusannya untukmasuk ke sektor kerja. Dalam kegiatan pendidikan kejuruan terdapat masalah pandangan karir siswayang masih belum matang dan terencana. Bimbingan karir diharapkan menjadi alat bantu dalampandangan karir calon lulusan. Dari paparan beberapa peneliti menunjukkan bahwa bimbingan karirmemiliki dampak positif yang cukup signifikan disamping elemen lain seperti praktik industri ataumagang, praktik kerja lapangan, motivasi kerja, dan lingkungan sekolah. Hal ini menunjukkanpentingnya kegiatan bimbingan karir di sekolah kejuruan yang dapat berupa bimbingan oleh gurukonseling maupun pemberian modul untuk siswa.

Copyrights © 2020






Journal Info

Abbrev

snpasca

Publisher

Subject

Education

Description

Seminar nasional Pascasarjana merupakan kegiatan rutin yang dilakasanakan oleh Pascasarjana UNNES. Tahun 2018 adalah kali ke 5 pelaksanan yang diselenggarakan oleh Kampus yang telah berubah alamat dari lokasi di Kampus Bendan Ngisor berpindah di Kampus Kelud Utara III Kecamatan Gajahmungkur kota ...