Student Scientific Creativity Journal
Vol. 1 No. 4 (2023): Juli : Student Scientific Creativity Journal

PENINGKATAN HASIL BELAJAR MATEMATIKA KELAS IV SDN BADDURIH TENTANG MENGHITUNG LUAS PERSEGI DAN PERSEGI PANJANG MELALUI PENGGUNAAN METODE PENUGASAN

Febri Dwiyanto (Unknown)
Agung Setyawan (Unknown)



Article Info

Publish Date
07 Jun 2023

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui penerapan penggunaan metode penugasan dalam rangka meningkatkan hasil belajar siswa dalam menghitung luas persegi dan persegi panjang. Dengan Teknik dan instrument pengumpulan data yang dignakan peneliti adalah data yang diperoleh dengan cara observasi, pengamatan, dan hasil tes/penugasan, serta dalam penelitian ini jenis penelitiannya menggunakan penelitian tindakan kelas. Berdasarkan dari hasil penelitian bahwa dengan metode penugasan terdapat peningkatan hasil belajar siswa terhadap mata pelajaran matematika tentang menghitung luas persegi dan persegi panjang dan dengan metode penugasan ini motivasi belajar siswa jadi meningkat

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

sscj

Publisher

Subject

Arts Decision Sciences, Operations Research & Management Economics, Econometrics & Finance Education Languange, Linguistic, Communication & Media Social Sciences

Description

1. Ilmu Sosial 2. Ilmu Ekonomi 3. Akuntansi 4. Manajemen 5. Kebudayaan 6. Pendidikan 7. Sejarah 8. Pariwisata 9. Gender 10. Humaniora 11. Seni Budaya 12. Linguistik 13. Sastra 14. Filsafat 15. Studi Agama 16. Studi Media dan Komunikasi 17. Berbagai bidang penelitian yang ...