Jurnal Manajerial dan Bisnis Tanjungpinang
Vol 6 No 1 (2023): Jurnal Manajerial dan Bisnis Tanjungpinang vol 6 no 1 2023

Upaya Membangun Keunggulan Bersaing UMKM Batik

Prasetya, Viktor (Unknown)
Hartoyo, Hartoyo (Unknown)
Selamet, Selamet (Unknown)



Article Info

Publish Date
07 Jul 2023

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh orientasi pasar, orientasi kewirausahaan, inovasi produk, desain produk dan kualitas pelayanan terhadap keunggulan bersaing UMKM Batik Arum Cempaka Pemalang. Metode penelitian yang digunakan adalah Metode penelitian kuantitatif. Besar sampel penelitian ini adalah 100 responden yang pernah membeli produk Batik Arum Cempaka dan menjadi pelanggan. Metode pengujian dan analisis data menggunakan SPSS: Hasil penelitian menyimpulkan bahwa variabel orientasi pasar, inovasi produk tidak berpengaruh signifikan terhadap variabel keunggulan bersaing, dan variabel orientasi kewirausahaan, desain produk, kualitas layanan berpengaruh signifikan terhadap keunggulan bersaing. variabel orientasi pasar, orientasi kewirausahaan, inovasi produk, desain produk dan kualitas pelayanan memiliki pengaruh yang sama terhadap keunggulan bersaing Batik Arum Cempaka Pemalang

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

manajerial

Publisher

Subject

Humanities Education Social Sciences

Description

Sejalan dengan peningkatan indeks situasi, penerbitan berkala jurnal ilmiah akan dihadapkan pada tantangan kualitas, konsistensi, dan kontinuitas. jurnal terbit 2 kali setahun pada bulan juni dan desember Oleh karena itu, kami, dewan penyunting pelaksana pada Jurnal Manajerial, tidak pernah bosan ...