Jurnal Ilmiah Metansi (Manajemen dan Akuntansi)
Vol 6 No 2 (2023): Jurnal Ilmiah Metansi (Manajemen dan Akuntansi)

Pengaruh Kelelahan Kerja, Keseimbangan Kehidupan Kerja, Dan Lingkungan Kerja Terhadap Kepuasan Kerja Karyawan Operator SPBU Pertamina 34-15312 Serpong

Annisa Tri Agustina (Universitas Pembangunan Nasional Veteran Jakarta)
Syarif Ali (Universitas Pembangunan Nasional Veteran Jakarta)
Yudi Nur Supriadi (Universitas Pembangunan Nasional Veteran Jakarta)
Suryani Maryam (Universitas Pembangunan Nasional Veteran Jakarta)



Article Info

Publish Date
11 Oct 2023

Abstract

Penelitian ini berupa penelitian kuantitatif dengan tujuan untuk mengetahui pengaruh kelelahan kerja, keseimbangan kehidupan kerja, lingkungan kerja terhadap kepuasan kerja karyawan. Total populasi berjumlah 43 dan sampel yang digunakan yaitu 43 karyawan operator SPBU Pertamina 34-15312 Serpong. Teknik analisis data menggunakan analisis data kuantitaif dengan menggunakan Partial Least Square (PLS). Hasil penelitian ini menunjukkan (1) kelelahan kerja berpengaruh positif dan signifikan terhadap kepuasan kerja, (2) keseimbangan kehidupan kerja berpengaruh positif dan signifikan terhadap kepuasan kerja, (3) lingkungan kerrja berpengaruh positif dan signifikan terhadap kepuasan kerja, dan (4) kelelahan kerja, keseimbangan kehidupan kerja, lingkungan kerja secara simultan berpengaruh terhadap kepuasan kerja

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

jurnalmetansi

Publisher

Subject

Economics, Econometrics & Finance

Description

Lembaga Jurnal Ilmiah METANSI Universitas Lamappapoleonro adalah Lembaga Penerbitan Penelitian Ilmiah yang disiplin Ilmu Ekonomi. Lembaga METANSI juga merupakan Wadah yang dapat mempermudah dosen untuk mempublikasikan Penelitiannya. METANSI Menerbitkan artikel setiap bulan april dan ...