LINGUA : Jurnal Bahasa, Sastra, dan Pengajarannya
Vol. 20 No. 2 (2023): September

Afiksasi AFIKSASI BAHASA KARO DI PASAR TRADISIONAL PANCUR BATU

Gunawan Sembiring Sembiring (Universitas Sumatera Utara)



Article Info

Publish Date
12 Sep 2023

Abstract

Penelitian ini membahas proses afiksasi dan bentuk potensial dalam Bahasa Karo di Pasar Tradisional Pancur Batu. Metode yang dipakai pada penelitian ini adalah penelitian deskriptif kualitatif. Data pada penelitian ini diambil dari hasil pengamatan dan wawancara terhadap penjual dan pembeli di Pasar Tradisional Pancur Batu. Hasil yang didapatkan dari penelitian ini adalah ditemukan 7 afiksasi pembentuk verba, 18 afiksasi pembentuk nomina, 16 afiksasi pembentuk adjektiva, 4 reduplikasi dengan afiks, dan 12 bentuk potensial dalam Bahasa Karo. Dalam bentuk potensial Bahasa Karo ditemukan ada 3 bentuk potensial yaitu: fonologi, leksikal, dan semantik.

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

lingua

Publisher

Subject

Humanities Education Languange, Linguistic, Communication & Media Other

Description

LINGUA primarily focuses on research on language learning and teaching in context of EFL/ESL, in a variety of levels including school level, university level, institute level, etc. Researches on culture and linguistics are of the secondary interest of LINGUA. LINGUA welcomes papers on teaching and ...