Jurnal Teknologi dan Rekayasa Sumber Daya Air
Vol. 4 No. 1 (2024): Jurnal Teknologi dan Rekayasa Sumber Daya Air (JTRESDA)

Aplikasi EPA SWMM 5.1 pada Perencanaan Sistem Drainase Kawasan Perumahan Aura Park Kecamatan Dau Kabupaten Malang

Mahendra, Roeyhan (Unknown)
Mohammad Bisri (Unknown)
Linda Prasetyorini (Unknown)



Article Info

Publish Date
18 Oct 2023

Abstract

Pada perumahan Aura Park diperlukan adanya sistem drainase untuk mengalirkan kelebihan air permukaan ke badan air terdekat secara cepat. Ditambah lagi dengan permasalahan genangan yang cukup merugikan di kawasan dekat perumahan. Oleh karena itu, diperlukan perencanaan sistem drainase dengan menggunakan software EPA SWMM 5.1. Desain jaringan sistem drainase yang direncanakan terdiri dari 44 saluran drainase berbentuk persegi. Selain itu, direncanakan sumur resapan dan kolam retensi yang diletakkan pada bagian depan perumahan. Analisis sistem drainase dengan EPA SWMM 5.1, periode ulang lima dan sepuluh tahun, dan debit maksimum di outlet masing-masing 0,123 m3/det dan 0,137 m3/det. Kecepatan maksimum sebesar 4,13 m/det dan 4,28 m/det.

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

jtresda

Publisher

Subject

Earth & Planetary Sciences Engineering

Description

Jurnal Teknologi dan Rekayasa Sumber Daya Air is a scientific journal published regularly twice per year by Water Resources Engineering Department, Universitas Brawijaya. The paper submitted in this journal covers the fields of Water Resources Information System, Water Resources Conservation, Water ...