Journal of Early Childhood Education Studies
Vol 3 No 1 (2023): Juni

Penanaman Kemandirian Aanak Melalui Pembiasaan Ibadah Pada Kelompok B di TK Khairunnas Perum IKIP Gunung Anyar

Islam, Fajrul (Unknown)



Article Info

Publish Date
15 Oct 2023

Abstract

ABSTRACT Habit is the result of habituation itself. Prayer is symbolic to realize the presence of God in human life. So that prayer can prevent oneself from all vile and dirty deeds. The results of inculcating children's independence through habituation of worship from all the material taught to group B children during one academic year that the researchers will observe are about inculcating independence in eating, dressing, putting on and taking off shoes and performing ablution and performing fardlu prayer movements. Children have been taught the practice of ablution in the classroom to carry out ablution movements. From this delivery, children in ablution must fulfill the pillars. ABSTRAK Kebiasaan adalah hasil dari pembiasaan itu sendiri. Shalat merupakan simbolis untuk menyadarkan akan kehadiran Tuhan dalam hidup manusia. Sehingga shalat dapat mencegah diri dari segala perbuatan keji dan kotor. Hasil penanaman kemandirian anak meelalui pembiasaan ibadah dari seluruh materi yang diajarkan kepada anak kelompok B selama satu tahun pelajaran yang akan peneliti amati adalah tentang penanaman kemandirian dalam materi makan, berpakaian, memakai dan melepas sepatu serta berwudhu dan melaksanakan gerakan sholat fardlu. Anak-anak telah diajari praktek wudhu didalam kelas untuk melaksanakan gerakan-gerakan wudhu, Dari penyampaian tersebut anak-anak dalam berwudhu harus memenuhi rukun-rukunnya. Kata Kunci : Pembiasaan Ibadah, Penanaman Kemandirian

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

joeces

Publisher

Subject

Religion Humanities Education Languange, Linguistic, Communication & Media Physics

Description

Studi Pendidikan Anak Usia Dini yang diterbitkan oleh Prodi PIAUD Sekolah Tinggi Agama Islam Yayasan Pendidikan Bakti Wanita Islam ( STAI YPBWI) Surabaya. Terbit dua kali dalam setahun: Juni dan Desember. Jurnal ini memuat tulisan hasil studi tentang Pendidikan Anak Usia Dini dengan perspektif ...