REMIK : Riset dan E-Jurnal Manajemen Informatika Komputer
Vol. 7 No. 3 (2023): Volume 7 Nomor 3 Agustus 2023

Pengaruh Disiplin Kerja dan Semangat Kerja terhadap Kinerja Pegawai pada Kantor Camat Telukdalam

Jhon Firman Fau (Universitas Nias Raya)
Yurmanius Waruwu (Universitas Nias Raya)
Kristiurman jaya Mendrofa (Universitas Nias Raya)
Ferdinand Tharorogo Wau (Universitas Nias Raya)



Article Info

Publish Date
02 Aug 2023

Abstract

Penelitian ini dilakukan di kantor camat Telukdalam Kabupaten Nias Selatan, yang menjadi objek penelitian ini yakni seluruh pegawai di kantor camat Telukdalam, jenis penelitian yakni penelitian kuantitatif bersifat asosiatif sedangkan sumber data yaitu data primer dengan membagikan kuesioner. Hasil penelitian menunjukkan secara parsial variabel displin kerja tidak berpengaruh terhadap variabel semangat kerja sedangkan variabel semangat kerja berpengaruh terhadap kienrja pegawai akan tetapi secara bersama-sama atau secara simultan variabel displin kerja dan semangat kerja berpengaruh terhadap kinerja pegawai. Kombinasi yang baik antara disiplin kerja dan semangat kerja yang tinggi dapat membantu meningkatkan kinerja pegawai secara keseluruhan, menciptakan lingkungan kerja yang positif, dan berkontribusi pada kesuksesan perusahaan atau organisasi. Oleh karena itu, penting bagi perusahaan untuk mendorong dan mendukung kedisiplinan dan semangat kerja yang positif di antara para pegawai. Kata Kunci: Displin kerja, Semangat kerja dan Kinerja Pegawai

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

remik

Publisher

Subject

Computer Science & IT Decision Sciences, Operations Research & Management Education

Description

REMIK adalah jurnal yang diterbitkan oleh Program Studi Manajemen Informatika Politeknik Ganesha Medan yang bertujuan untuk mewadahi penelitian di bidang Manajemen Informatika. REMIK adalah wadah informasi berupa hasil penelitian, studi kepustakaan, gagasan, aplikasi teori dan kajian analisis kritis ...