Edu Sosial : Jurnal Pendidikan Ilmu Pengetahuan Sosial
Vol. 3 No. 2 (2023): Jurnal Pendidikan Ilmu Pengetahuan Sosial

Penerapan Digitilisasi Entrepreneurship Pada Pemasaran Ekonomi Kreatif Kuliner Minuman Es Teh Indonesia: Indonesia

Via Khairani (Mahasiswa)
Fachruddiansyah Muslim (Universitas Jambi)
Osi Saputri (Universitas Jambi)
Saidah Aisyah (Universitas Jambi)
Triyola Agustina (Universitas Jambi)



Article Info

Publish Date
02 Nov 2023

Abstract

Penggunaan teknologi Digital yang diterapkan oleh pelaku ekonomi kreatif pada bidang usaha kuliner Dalam beberapa tahun terakhir, kuliner telah mengalami perkembangan yang pesat. Salah satu cara yang dominan digunakan untuk mempromosikan kuliner adalah melalui pemasaran inovatif dan kreatif, termasuk di dalamnya adalah produk Minuman Es Teh Indonesia yang terus berupaya bersaing dengan minuman serupa dengan meningkatkan tingkat kesiapan teknologi. Penelitian ini menggunakan metode deskriptif kualitatif untuk menginvestigasi penerapan digitalisasi dalam strategi pemasaran sebagai upaya untuk meningkatkan daya saing. Teknologi digital telah membantu para pelaku ekonomi kreatif untuk terus berinovasi dan mengembangkan usaha mereka. Es Teh Indonesia cabang Sipin ini menerapkan beberapa strategi pemasaran guna meningkatkan konsumen. Kata Kunci: Digitalisasi, Pemasaran, Ekonomi Kreatif

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

jeso

Publisher

Subject

Education Social Sciences Other

Description

Jurnal Edu Sosial: jurnal Jurusan Pendidikan Ilmu Pengetahuan Sosial yang menerbitkan makalah hasil penelitian asli, artikel konseptual, artikel review dan studi kasus. Fokus dan Cakupan Jurnal ini terdiri dari Ilmu Pegetahuan sosial yang tediri dari bidang Pendidikan Sejarah, Pendidikan Ekonomi, ...