Jurnal Ilmiah Sultan Agung
Vol 2, No 2 (2023): September 2023

PENGARUH PEMBERIAN EKSTRAK BUAH NANAS MUDA TERHADAP KECACATAN FETUS MENCIT BETINA

Arina Manasikana Dewi (Unknown)
Israhnanto Isradji (Unknown)
Ika Rosdiana (Unknown)



Article Info

Publish Date
19 Sep 2023

Abstract

Pendahuluan: kelainan kongenital memberikan distribusi sebagai salah satu penyebab yang cukup tinggi kematian pada bayi. Tiga janin dengan persentase 12,67% mengalami perdarahan setelah pemberian ekstrak buah nanas muda yaitu pada kerangka metakarpus dan metatarsus, hasil preparat menunjukkan keterlambatan proses pengerasan tulang karena konsentrasi enzim bromelain dalam kulit nanas 0,050-0,075%. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui pengaruh pemberian ekstrak buah nanas muda terhadap panjang ekor, kelainan palatum durum, dan jumlah ruas jari kaki fetus mencit. Metode: post test only control group design dilakukan pada 24 ekor mencit hamil, kelompok kontrol (K1) dengan pakan standar, K2 dengan dosis nanas muda 0,02 mg/0,1 ml aquadest/10 gBB, K3 dengan 0,04 mg/0,1 ml aquadest/10 gBB, K4 dengan dosis 0,08 mg/0,1 ml aquadest/10 gBB. Analisis dengan IBM Statistic SPSS 25 untuk melakukan uji hipotesis dengan Kruskall-walis dengan nilai p-value

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

JIMU

Publisher

Subject

Religion Humanities Civil Engineering, Building, Construction & Architecture Computer Science & IT Economics, Econometrics & Finance Electrical & Electronics Engineering Law, Crime, Criminology & Criminal Justice Nursing Public Health

Description

Jurnal Ilmiah Sultan Agung (JISA) merupakan jurnal untuk memfasilitasi publikasi karya ilmiah mahasiswa yang terbit secara berkala dalam satu tahun setiap Maret dan September. JISA melingkupi bidang keilmuan Teknik, Kesehatan, Humaniora, Ekonomi dan ...