Kocenin Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat
Vol. 2 No. 2 (2022)

PENYULUHAN DAN PELATIHAN MENGENAI PEMASARAN KHUSUSNYA PROMOSI MELALUI DIGITAL MEDIA DAN PENGENALAN PAJAK BAGI PELAKU UMKM

Sisca Damayanti (Prodi Keuangan dan Perbankan Syariah Fakultas Ekonomi Universitas Trisakti)
Lucy Warsindah (Prodi Doktoral Ilmu Ekonomi Fakultas Ekonomi Universitas Trisakti)
Wahyuni Lestari (Prodi Akuntansi Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Trisakti)
Destris S (Prodi Keuangan dan Perbankan Syariah Fakultas Ekonomi Universitas Trisakti)
Nur Hidayatullah (Prodi Keuangan dan Perbankan Syariah Fakultas Ekonomi Universitas Trisakti)



Article Info

Publish Date
22 Dec 2022

Abstract

Dampak ekonomi yang ditimbulkan dengan adanya Pandemi yang berkepanjangan di seluruh dunia termasuk Indonesia, tidak menyurutkan kreatifitas para Ibu Rumah Tangga untuk mencoba peruntungannya dengan memproduksi kuliner dan aneka kue-kue kecil (cemilan). Walau dengan keterbatasan yang ada, terutama dalam hal promosi melalui media sosial atau digitalisasi dan juga ketidakpahaman mengenai pajak bagi pelaku UMKM. Program PKM Fakultas Ekonomi dan Bisnis Trisakti akan melakukan penyuluhan, pelatihan dan pemberian contoh memgenai Pemasaran khususnya promosi digital yang baik, inovasi kue-kue dan makanan kecil serta pengenalan pajak bagi pelaku UMKM agar kelak menjadi sebuah UMKM yang lebih baik dan dapat mengikuti kondisi kekinian baik dari segi menu yang ditawarkan, sampai dengan pemasaran dengan konsep digital melalui media sosial.

Copyrights © 2022






Journal Info

Abbrev

pkm

Publisher

Subject

Education Other

Description

Tujuan dari jurnal adalah menerbitkan makalah ilmiah yang dihasilkan oleh mahasiswa, dosen, peneliti dan masyarakat umum dari semua disiplin ilmu (multidisiplin/lintas bidang ilmu) dengan memakai bahasa indonesia yang ...