GEMBIRA (Pengabdian Kepada Masyarakat)
Vol 1 No 1 (2023): Februari 2023

HEALTH IMPROVEMENT OF CITIZENS THROUGH FREE HEALTH EXAMINATION AND EDUCATION ABOUT DRUGS AND DEGENERATIVE DISEASES BY LECTURERS AND PHARMACIST AT BYEL FARMA PHARMACY

Teodhora Teodhora (INSTITUT SAINS DAN TEKNOLOGI NASIONAL)



Article Info

Publish Date
19 Feb 2023

Abstract

Penyakit Tidak Menular   (PTM), sebagian   besar   merupakan  penyakit degeneratif  yang  berkait  dengan  proses  penuaan.  Beberapa  dari  penyakit tidak  menular  tersebut  antara  lain,  diabetes  mellitus,  hipertensi,  penyakit jantung  dan  stroke. Tujuan dari pengabdian kepada masyarakat ini adalah meningkatkan kepedulian warga setempat untuk melakukan upaya pencegahan penyakit degeneratif tingkat awal saat seseorang masih dalam kondisi sehat dan tingkat lanjut yang lebih beresiko dan berpotensi mengalami penyakit degeneratif. Metode diberikan dalam bentuk pemeriksaan, ceramah dan tanya jawab. Kegiatan pemeriksaan  Kesehatan  gratis  ini  disambut antusias  oleh  warga  maupun  perangkat  desa setempat  dan  mereka  berharap  kegiatan  ini dapat dilakukan secara rutin setiap bulannya. Dengan adanya kegiatan pemeriksaan kesehatan ini, diharapkan dapat memicu kesadaran masyarakat untuk lebih rutin memeriksakan kesehatan mereka secara pribadi maupun dengan datang ke fasilitas kesehatan terdekat.

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

jurnal

Publisher

Subject

Religion Humanities Civil Engineering, Building, Construction & Architecture Education Law, Crime, Criminology & Criminal Justice Social Sciences

Description

Gembira: Jurnal Ilmiah Pengabdian pada Masyarakat, so called as Jurnal Gembira, is a peer-reviewed journal to publish/disseminate scientific works and innovations in the form of scientific articles. This journal concerned with the practice and processes of community engagement. This journal accepts ...