Jurnal Pustaka Indonesia
Vol. 2 No. 1 (2022): April

Gaya Bahasa dalam Novel Perempuan yang Menangis Pada Bulan Hitam Karya Dian Purnomo

Anita Anggriani (Unknown)
Vebbi Andra (Unknown)
Eliya, Ixsir (Unknown)



Article Info

Publish Date
24 Apr 2022

Abstract

penelitian ini untuk mendeskripsikan bentuk dan makna gaya bahasa dalam novel Perempuan yang Menangis kepada Bulan Hitam karya Dian Purnomo. Jenis penelitian ini adalah penelitian kualitatif, metode yang digunakan dalam penelitian ini ialah metode deskriptif. Sumber data berupa novel Perempuan yang Menangis kepada Bulan Hitam Karya Dian Purnomo. Data yang dikumpulkan berupa kata atau kutipan. Teknik pengumpulan data berupa teknik membaca dan berulang-ulang, mengayati, menyimak, mencatat, kemudian menyimpulkan analisis sehingga memperoleh informasi mengenai gaya bahasa. Teknik keabsahan data dengan meningkatkan ketekunan dan menggunakan bahan referensi. Hasil penelitian mengenai gaya bahasa dalam novel Perempuan yang Menanggis kepada Bulan Hitam karya Dian Purnomo, ditemukan 36 data yang mengandung bentuk dan makna gaya bahasa yang akan dideskripsikan gaya bahasa perbandingan gaya bahasa pertentangan, gaya bahasa pertautan, dan gaya bahasa perulangan.

Copyrights © 2022






Journal Info

Abbrev

jpi

Publisher

Subject

Education Languange, Linguistic, Communication & Media Other

Description

Jurnal Pustaka Indonesia published Three times a year (April, Agustus and December ) as a medium of distributing scientific research in the field of language, literature , and the Indonesian language and literature education. Jurnal Pustaka Indonesia is published in collaboration between the Yayasan ...