Community Development Journal: Jurnal Pengabdian Masyarakat
Vol. 4 No. 5 (2023): Volume 4 Nomor 5 Tahun 2023

PEMBERDAYAAN GURU SEKOLAH DASAR DALAM PENULISAN CERITA ANAK DI DESA TANIMULYA, KECAMATAN NGAMPRAH, KABUPATEN BANDUNG BARAT

Rahmah Purwahida (Universitas Negeri Jakarta)



Article Info

Publish Date
27 Nov 2023

Abstract

Tujuan Pengabdian kepada Masyarakat ini yaitu menghasilkan buku cerita atau komik anak. Sasaran dari kegiatan ini, untuk membedayakan mutu kehidupan masyarakat di pemberdayaan guru sekolah dasar dalam penulisan cerita anak di Desa Tanimulya, Kecamatan Ngamprah, Kabupaten Bandung Barat. Kontribusi mendasar pada khalayak sasaran yaitu (1) bagi guru sekolah dasar dapat menulis cerita anak yang relevan sesusai kebutuhan peserta didik; (2) bagi masyarakat dapat meningkatkan buku bacaan anak untuk mendukung literasi anak; dan (3) bagi praktisi maupun akademisi dapat diperoleh cerita anak yang relevan dengan kebutuhan anak dan masyarakat berdasarkan situasi dan kondisi terkini yang diciptakan guru sekolah dasar.

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

cdj

Publisher

Subject

Humanities Economics, Econometrics & Finance Education Health Professions Public Health

Description

ommunity Development Journal : Jurnal Pengabdian masyarakat di terbitkan oleh Lembaga Penelitian dan Pengabdian Masyarakat (LP2M) Universitas Pahlawan yang berisikan tentang hasil-hasil kegiatan pengabdian dan pemberdayaan masyarakat berupa penerapan berbagai bidang ilmu diantaranya Kesehatan, ...