Jurnal Riset dan Praktik Pendidikan Kimia
Vol 11, No 2 (2023)

Pengembangan Tes Keterampilan Proses Sains Kelas XI Pada Materi Termokimia

Laras Salmawati (SMAN 1 Baleendah)
Wiwi Siswaningsih (Universitas Pendidikan Indonesia)
Nahadi Nahadi (Universitas Pendidikan Indonesia)
Triannisa Rahmawati (Universitas Pendidikan Indonesia)



Article Info

Publish Date
20 Nov 2023

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk memperoleh tes keterampilan proses sains termokimia yang mempunyai kriteria tes baik ditinjau dari validitas isi, reliabilitas, indeks kesukaran, dan indeks diskriminasi. Penelitian ini didasari oleh perlunya suatu tes untuk mengukur keterampilan proses sains siswa. Penelitian ini menggunakan metode pengembangan dan validasi. Partisipan yang dilibatkan adalah delapan orang pakar pendidikan dan kimia sebagai panelis dan 34 siswa kelas XI jurusan IPA salah satu SMA di Kabupaten Bandung Barat sebagai responden. Hasil penelitian menunjukkan bahwa tes keterampilan proses sains yang dikembangkan berdasarkan validitas isi dengan CVR adalah valid, reliabel dengan kategori baik (Cronbach's Alpha = 0,866). Hasil tersebut menunjukkan bahwa tes keterampilan proses sains siswa kelas X

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

JRPPK

Publisher

Subject

Chemistry Education

Description

Jurnal “Riset dan Praktik Pendidikan Kimia” adalah jurnal berkala yang terbit satu tahun 2 kali pada setiap bulan April dan Oktober, diterbitkan oleh Masyarakat Pendidikan Kimia Indonesia (MAPIKI). Jurnal “Riset dan Praktik Pendidikan Kimia” fokus pada hasil studi bidang pendidikan kimia. ...