Jurnal Kreativitas PKM
Vol 6, No 12 (2023): Volume 6 No 12 2023

Sex Education pada Remaja ( Realitas: Remaja Berkwalitas Tanpa Seks Bebas) di SMKS Pasundan Jatinangor Kabupaten Sumedang

Hendrawati Hendrawati (Fakultas Keperawatan Universitas Padjadjaran)
Iceu Amira (Fakultas Keperawatan Universitas Padjadjaran)
Indra Maulana (Fakultas Keperawatan Universitas Padjadjaran)
Sukma Senjaya (Fakultas Keperawatan Universitas Padjadjaran)
Aat Sriati (Fakultas Keperawatan Universitas Padjadjaran)



Article Info

Publish Date
01 Dec 2023

Abstract

ABSTRAK Remaja merupakan usia yang sudah mulai berkembang kematangan seksualnya, dan memerlukan   pengarahan dan pengawasan yang baik  dari orang tua mengenai kesehatan reproduksi,  khususnya tentang akibat – akibat perilaku seks pranikah maka mereka sulit mengendalikan rangsangan - rangsangan dan banyak kesempatan seksual pornografi melalui media massa yang membuat remaja melakukan perilaku seksual secara bebas tanpa mengetahui resiko -resiko yang dapat terjadi seperti kehamilan yang tidak dinginkan  dan infeksi seksual.Kegiatan ini bertujuan untuk membantu meningkatkan  penegetahuan  siswa dan siswi khususnya di SMKS Pasundan Jatinangor  tentang seks edukation.  Metode yang dipergunakan dalam kegiatan ini adalah penyuluhan dengan tatap muka. Hasil kegiatan ini adalah adanya peningkatan yaitu 48,1 point . Kesimpulan Adanya peningkatan pengetahuan  siswa/siswi SMKS Pasundann tentang seks edukation , sehingga diharapkan , para remaja terhindar dari dampak seks bebas dan memahami dampak dari seks bebas sehingga dapat hidup dengan sehat  dan mengikuti pendidikan dengan semangat. Kata Kunci:  Remaja, Seks, Seks Education ABSTRACT Adolescents are an age that has begun to develop sexual maturity, and requires good guidance and supervision from parents regarding reproductive health, especially regarding the consequences of premarital sexual behavior, so it is difficult for them to control sexual stimulation and many pornographic opportunities through the mass media that make teenagers carry out sexual behavior freely without knowing the risks that can occur, such as unwanted pregnancy and sexual infections. This activity aims to help increase the knowledge of students and girls, especially at Pasundan Jatinangor Vocational School, about sex education. The method used in this activity is face-to-face counseling. The result of this activity was an increase of 48.1 points. Conclusion: There is an increase in the knowledge of Pasundann Vocational School students about sex education, so it is hoped that teenagers will avoid the impacts of free sex and understand the impacts of free sex so they can live healthily and participate in education with enthusiasm. Keywords: Teenagers, Sex, Sex Education.ave 

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

kreativitas

Publisher

Subject

Health Professions Medicine & Pharmacology Nursing Public Health

Description

Jurnal Kreativitas Pengabdian kepada Masyarakat (PKM) merupakan jurnal yang bertaraf nasional yang memiliki fokus utama pada pengaplikasian hasil penelitian dan ilmu-ilmu di bidang kesehatan yang dilakukan pada masyarakat dalam bentuk pengabdian kepada masyarakat. Lingkup bidang pengabdian kepada ...