Prosiding Seminar Nasional Unimus
Vol 4 (2021): Inovasi Riset dan Pengabdian Masyarakat Post Pandemi Covid-19 Menuju Indonesia Tangguh

Kesantunan Bahasa dalam Literasi Media Sosial pada Peserta Didik SMK Perdana Semarang

Anandha Anandha (Unknown)
Enggar Dhian Pratamanti (Unknown)
Tatas Transinata (Unknown)



Article Info

Publish Date
31 Dec 2021

Abstract

Setiap orang memiliki media sosial pribadi dengan mudah mengunggah narasi, foto, maupun videomelalui akun media sosial masing-masing. Berlakunya sistem belajar daring pada masa pandemimembuat peserta didik kurang memiliki interaksi social sehingga mempengaruhi perkembangankarakter mereka. Permasalahan yang muncul kemudian adalah kurangnya kesantunan berbahasadalam berliterasi di media sosial. Hal ini dapat dilihat pada interaksi di media social banyak ditemukandiksi yang kurang tepat. Tujuan pengabdian ini adalah peningkatan kemampuan berliterasi di mediasocial bagi peserta didik Sekolah Menengah Kejuruan Perdana Semarang. Dengan memilikikesantunan bahasa dalam berliterasi, peserta didik dapat menggunakan media sosial dengan bijak.Metode diskusi dan sosialisasi digunakan dalam pengabdian ini. Hasil pengabdian adalahmeningkatnya pengetahuan dan kemampuan para peserta didik SMK Perdana Semarang untuk lebihsantun berliterasi di media sosial. Kata Kunci: kesantunan bahasa, literasi media sosial, SMK Perdana Semarang.

Copyrights © 2021






Journal Info

Abbrev

semnas

Publisher

Subject

Humanities Engineering Health Professions Nursing Public Health

Description

Prosiding Seminar Nasional Unimus merupakan wadah publikasi hasil-hasil penelitian dan pengabdian masyarakat yang telah dipresentasikan pada Seminar Nasional Unimus yang diselenggarakan tahunan oleh Lembaga Penelitian dan pengabdian Masyarakat (LP2M) Universitas Muhammadiyah ...