Al-Muaddib : Jurnal Kajian Ilmu Kependidikan
Vol. 5 No. 1 (2023): April

INTERNALISASI NILAI-NILAI KARAKTER RELIGIUS DI ERA TEKNOLOGI DALAM PEMBELAJARAN AGAMA ISLAM DI MA MODEL MAULANA PROBOLINGGO

Ahmad Fuad Abdul Baqi (STAI Muhammadiyah Probolinggo)
Abdurrohman Wahid (STAI Muhammadiyah Probolinggo)
Heri Rifhan Halili (STAI Muhammadiyah Probolinggo)



Article Info

Publish Date
31 May 2023

Abstract

Perkembangan teknologi pada abad ini bisa memberikan dampak positif dan dampak negatif bagi kehidupan manusia, baik dalam segi kehidupan, segi kewirausahaan, revolusi terhadap SDM manusia itu sendiri, terlebih dalam segi karakter. Dengan perkembangan teknologi tersebut karakter yang ada pada saat ini sudah degradasi dari kehidupan manusia. Karena terdampak dari hal negatif yang ditimbulkan oleh perkembangan teknologi, terlebih dikalangan pelajar ( SMA sederajat ). Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui dan memahami bagaimana internalisasi nilai-nilai karakter religius dalam pelajaran agama Islam pada era teknologi, yang dilakukan di Madrasah Aliyah Model Maulana Kota Probolinggo. Dengan menggunakan metode deskriptif kualitatif untuk mengindentifikasi bagaimana pendidikan agama islam diinternalisasikan ke teknologi. Hasil dari penelitian ini adalah sebuah pendidikan karakter   dikalangan siswa pada era teknologi yang semakin canggih. Dengan mengimplementasikan pelajaran agama dengan teknologi sehingga siswa tidak terdampak akan negatifnya teknologi yang bisa dikatakan dapat merusak akal, sikap dan karakter siswa tersebut. Guru PAI sangat diharapkan penuh akan karakter religius siswa disekolah MA Model Maulana Kota Probolinggo, dengan menanamkan karakter religius melalui materi dan   kegiatan sehari-hari.

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

Muaddib

Publisher

Subject

Religion Education Languange, Linguistic, Communication & Media Mathematics Other

Description

Muaddib: Jurnal Kajian Ilmu Pendidikan which is managed by Prodi Pendidikan Agama Islam (PAI) of STAI Muhammadiyah Probolinggo. This journal is published twice a year and serves as a tool for researchers, academics and practitioners interested in basic education and learning studies and wish to ...