DEVELOPMENT : Journal of Community Engagement
Vol. 2 No. 1 (2023): Maret

PEMBERDAYAAN REMAJA MASJID SEBAGAI KADER MODERASI BERAGAMA

Muhammad Imron (STAI Muhammadiyah Probolinggo)
Abdul Jalil (STAI Muhammadiyah Probolinggo)
Abdurrohman Wahid (STAI Muhammadiyah Probolinggo)
Khoiriyah Khoiriyah (STAI Muhammadiyah Probolinggo)
Benny Prasetiya (STAI Muhammadiyah Probolinggo)



Article Info

Publish Date
05 Oct 2023

Abstract

Perkembangan zaman di era milenial yang kita hadapi saat ini menuntut pemikiran agar turut berkembang. tidak hanya dalam bidang bisnis, revolusi industri juga merambah berbagai bidang lainnya termasuk keagamaan. implementasinya pun dalam pelaksanaan kegiatan ibadah ikut terdistrupsi. lantas sebuah masjid yang menjadi pusat keagamaan serta masyarakat sekitarnya dituntut mempersiapkan kader yang mumpuni dengan terjadinya moderasi ini. Penelitian dengan metode Participatory Action Research ini terselenggara atas kesadaran hal tersebut di atas dengan bertujuan tercetaknya kader moderasi beragama sebagai wujud pemberdayaan masjid di era milenial. adapun hasil yang dijumpai bahwa kaderisasi dan pembinaan kepada masyarakat yang belum bisa optimal mengikuti perkembangan zaman, sangat disambut baik dan memberikan pandangan baru kepada orang-orang untuk tidak memandang sebelah mata atau bahkan menutup diri dengan pesatnya perkembangan. pun sesuai dengan ayat dalam alquran yang mengisyaratkan manusia agar selalu berikhtiar untuk mengarahkan jalan takdir yang sudah ditentukan oleh Allah swt sebagai wujud dari penghambaan sejati kepada tuhannya.

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

DJCE

Publisher

Subject

Social Sciences

Description

DEVELOPMENT: Journal Of Community Engagement is published by Sekolah Tinggi Agama Islam Muhammadiyah Probolinggo. This journal is published twice a year and serves as a tool for researchers, academics and practitioners interested in devotion to the ...