Agrifo: Jurnal Agribisnis Universitas Malikussaleh
Vol. 8 No. 2 (2023): November 2023

Strategi Kehidupan Untuk Meningkatan Kesejahteraan Hidup Nelayan di Kabupaten Bireuen

Adhiana, Adhiana (Unknown)
Martina, Martina (Unknown)
Ariani, Rita (Unknown)
Nasution, Wahyu Isnanda (Unknown)



Article Info

Publish Date
22 Dec 2023

Abstract

Penelitian ini bertujuan mengidentifikasi faktor eksternal dan internal strategi kehidupan berkelanjutan dan merumuskan strategi  dalam upaya peningkatan kelestarian hidup dan kesejahteraan nelayan. Metode penelitian yang digunakan adalah metode deskriptif kuantitatif dengan melakukan penyusunan strategi beradasarkan analisis SWOT. Teknik pengumpulan data yang dilakukan penelitian ini melalui wawancara dan pengisian kuesioner. Hasil penelitian ini adalah berdasarkan matriks posisi maka strategi kelestarian hidup nelayan berada pada kuadran II yaitu strategi S-T artinya. meskipun nelayan menghadapi berbagai ancaman, namun mereka ini masih memiliki kekuatan dari segi internal.

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

agrifo

Publisher

Subject

Agriculture, Biological Sciences & Forestry Economics, Econometrics & Finance

Description

Agrifo accepts scientific papers which discusses the socio-economic aspects of agriculture regarding a system starting from the study of up-stream subsystems, on-farm subsystems, downstream subsystems and supporting subsystems as well as relations between policies and government, international ...