jurnal Ilmu Sosial
Vol. 3 No. 1 (2024)

HUBUNGAN TINGKATAN PRAMUKA TERHADAP INTERAKSI ANGGOTA PRAMUKA

R, Nadhifa (Unknown)
Maisaroh, Rahmi (Unknown)
Putri, Viola (Unknown)



Article Info

Publish Date
23 Dec 2023

Abstract

Interkasi anggota pramuka terletak pada kelompok umur adalah sebuah tingkatan dalam kepramukaan yang ditentukan oleh umur anggotanya. Kelompok umur. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif deskriptif, dimana metode ini memanfaatkan data kualitatif dan dideskripsikan secara deskriptif. Sumber data dalam penelitian ini diperoleh melalui observasi, dan media online. Teknik pengumpulan data dan analisis data dalam penelitian ini adalah observasi. Hasil Penelitian ini Ada juga kelompok khusus, yaitu kelompok yang ditujukan untuk Orang yang memiliki kedudukan dalam kepramuka. Dlam interaksi Misalnya, Pramuka Pembina, adalah sebutan untuk orang dewasa yang memimpin pramuka. Pramuka Andalan, adalah anggota pramuka yang mengambil bagian dalam keanggotaan kwartir dalam pramuka. Contoh lainnya adalah Pelatih, Pamong Saka, Staf Kwartir, dan Majelis Pembimbing. Dalam interaksi anggota pramuka setiap tingkatan pramuka berbeda beda tergantung tingkatan dan umur anggota pramuka.

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

baktisosial

Publisher

Subject

Humanities Education Environmental Science Law, Crime, Criminology & Criminal Justice Social Sciences

Description

Jurnal Bakti Sosial adalah jurnal akses terbuka double-blind, peer-review, di Zona Pendidikan Islam. Jurnal Bakti Sosial dimaksudkan untuk menyediakan forum akademik bagi para peneliti yang tertarik untuk membahas isu-isu saat ini dan masa depan tentang pendidikan Islam. Fokus pada pemberian ...