Jurnal Kewirausahaan dan Bisnis
Vol. 4 No. 1 (2022): Februari

Sosialisasi Speech Delay bagi Anak Balita di Posyandu Hibrida Ujung Kota Bengkulu

Rullyanti, Merry (Unknown)
Sembiring, Lina (Unknown)
Putra, Dhanu (Unknown)
Indriani, Meli (Unknown)
Monike, Rike (Unknown)



Article Info

Publish Date
26 Feb 2022

Abstract

Tujuan penelitian ini untuk mengetahui strategi penanganan gangguan (speech delay) terhadap interaksi sosial anak usia dini di Posyandu Hibrida Ujung Kota Bengkulu. Subjek penelitian ini adalah anak-anak di Hibrida Ujung Kota Bengkulu yang berjumlah 20 anak usia dasar. Jenis penelitian deskriptif kualitatif, menggunakan teknik pengumpulan data berupa observasi, wawancara. Hasil penelitian menunjukkan bahwa penanganan gangguan (speech delay) terhadap anak usia dini di Hibrida Ujung Kota Bengkulu karena dua faktor yaitu internal yang berasal dalam diri anak yaitu genetika, kecacatan fisik, malfungsi neorologis, prematur, jenis kelamin. Eksternal berasal dari luar diri anak yang berupa kurangnya stimulasi berbahasa dari kedua orang tua, keluarga serta lingkungan. Adapun strategi yang diberikan dengan memberikan alat bantu pendengaran, instruktur memberikan pelajaran privat khusus, serta melalui isyarat gerak tubuh, tangan dan bibir. instruktur memberikan tambahan pembelajaran yang setara agar lebih banyak mengenal kata, menyusun kata serta berbicar dan berkomunikasi. Kata kunci: speech delay

Copyrights © 2022






Journal Info

Abbrev

JKB

Publisher

Subject

Agriculture, Biological Sciences & Forestry Economics, Econometrics & Finance Languange, Linguistic, Communication & Media Social Sciences Other

Description

Jurnal Kewirausahaan dan Bisnis include original research articles, and reviews on a diverse topic: Marketing Management Financial Management Business Management Strategic Management Entrepreneurship and Ethics Entrepreneurship and Administration Entrepreneurship Education Corporate Entrepreneurship ...