Jurnal Pengabdian Masyarakat Bangsa
Vol. 2 No. 1 (2024): Maret

Pelatihan dan Pendampingan UMKM Keripik Tempe Mbak Dewi Maospati Berbasis Teknologi Informasi Untuk Peningkatan SDM Berdaya Saing di Era Digitalisasi

Juliyanti, Wiwin (Unknown)
Adamura, Fatriya (Unknown)
Purwanto, Hari (Unknown)
Sidanti, Heny (Unknown)
Zain, Uswatun Chasanah (Unknown)



Article Info

Publish Date
01 Mar 2024

Abstract

Pengabdian kepada masyarakat ini bertujuan untuk meningkatkan kapasitas dan daya saing Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah (UMKM) di era digitalisasi melalui pelatihan dan pendampingan pada "Keripik Tempe Mbak Dewi Maospati". Metode pelatihan menggunakan pendekatan berbasis teknologi informasi yang memungkinkan peningkatan keterampilan dan pengetahuan SDM UMKM dalam mengelola bisnis secara efektif. Pendekatan ini melibatkan pelatihan praktis dalam manajemen produksi, pemasaran online, dan administrasi usaha menggunakan teknologi informasi. Evaluasi dilakukan secara berkala untuk mengukur dampak pelatihan dan pendampingan terhadap peningkatan kualitas produk, peningkatan penjualan, dan kemandirian UMKM. Hasil dari penelitian ini diharapkan dapat memberikan kontribusi yang signifikan dalam meningkatkan kapasitas SDM UMKM dan daya saing bisnis di tengah tantangan era digitalisasi saat ini.

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

jpmba

Publisher

Subject

Agriculture, Biological Sciences & Forestry Arts Humanities Civil Engineering, Building, Construction & Architecture Computer Science & IT Economics, Econometrics & Finance Education Energy Health Professions Industrial & Manufacturing Engineering Law, Crime, Criminology & Criminal Justice Mathematics Medicine & Pharmacology Nursing Physics Public Health Social Sciences

Description

Jurnal Pengabdian Masyarakat Bangsa published every month (12 times a year), contains disseminates every thought and idea on the results of research and the use of technology to be implemented to the public, including field of science; Mathematics and Natural Sciences, Applied, Social, Law, Culture, ...